Pemerintah Diminta Genjot Pembinaan Sepak Bola Usia Dini
Senin, 12 November 2012 – 19:15 WIB
“Jadi sepak bola adalah olahraga yang favorit, disukai oleh masyarakat Indonesia dan berpotensi untuk mencegah anak muda jatuh dalam bahaya narkoba,” imbuhnya.
Untuk memajukan persepakbolaan di Indonesia, menurutnya, perlu perhatian dan komitmen pemerintah, terutama suntikan dana. “Untuk itu saya akan meminta rekan saya di Komisi X DPR mendukung anggaran pembinaan sepakbola usia dini ini,” harapnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Anggota DPR RI dari Fraksi PKS, Almuzzammil Yusuf meminta agar Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dan Kementerian Pendidikan dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!
- Liga Champions: Manchester City Gagal Menang di Kandang Sendiri