Pemerintah Fokus Kejar Herd Immunity

Di antaranya jumlah pasien yang telah disuntik dan efikasi vaksin Covid-19 serta lamanya kekebalan tubuh setelah vaksinasi.
“Proteksinya panjang. Saat ini kita menghadapi tantangan baru dengan adanya mutasi-mutasi itu sehingga harus berlomba (kecepatan vaksinasi versus mutasi virus,red),” tuturnya.
Dia mengharapkan Indonesia bisa segera mencapai herd immunity sebelum varian baru B117 menyebar luas.
“B117 masih populasi kecil dari virus yang ditemukan tetapi bukan tidak mungkin akan bertambah banyak. Jadi kita berlomba untuk bisa memutuskan rantai penularan saat ini,” tutur Amin.
Pada kesempatan yang sama, anggota Komisi IX DPR Adang Sudrajat mengatakan banyak hal yang harus diperbaiki untuk mewujudkan herd immunity.
Di antaranya mengupayakan perluasan vaksinasi untuk masyarakat.
Selain itu, dia mengusulkan agar pemerintah memprioritaskan golongan usia produktif mendapatkan vaksinasi.(flo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Direktur Lembaga Biologi Molekuler Eijkman Amin Soebandrio mengatakan untuk mencapai herd immunity tergantung pada beberapa faktor.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- Kemenkes Hentikan Kegiatan PPDS Anestesi di RS Hasan Sadikin
- Komisi IX Bakal Panggil Kemenkes dan Dekan Kedokteran UNPAD Buntut PPDS Pemerkosa Pendamping Pasien
- Kemenkes Cabut STR Dokter Priguna, Izin Praktik Dibatalkan
- Entrostop Gelontorkan Rp 1 Miliar untuk Emergency Diare Kit Gratis di Lebaran 2025
- Della Surya