Pemerintah Gencar Berantas Judi Online, Ratusan Ribu Konten Diblokir
Jumat, 29 November 2024 – 09:55 WIB

Ilustrasi. Waspada judi online. Foto dok. Kominfo
Menkomdigi Meutya Hafid telah melakukan pemblokiran situs judi secara masif dan meluncurkan kampanye edukasi yang dianggap efektif.
Upaya ini diiringi dengan rencana pengembangan teknologi berbasis kecerdasan buatan (AI) untuk mendeteksi situs baru yang muncul setelah pemblokiran.
“Pemanfaatan AI penting untuk meminimalkan celah yang dapat dimanfaatkan pelaku,” kata Iswadi. (jlo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Data terbaru mencatat 315.425 konten judi online telah diblokir selama periode 20 Oktober hingga 18 November 2024 di berbagai platform digital.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Bulog Cetak Penyerapan Gabah Petani Capai 725.000 Ton, Rekor Tertinggi 10 Tahun Terakhir
- Prabowo Bakal Salat Idulfitri di Istiqlal, Lalu Lanjut Adakan Gelar Griya di Istana
- BSI Pembayar Zakat Terbesar di Indonesia, Nilainya Sebegini
- Situs Judi Online Marak di Garut, Pemerintah Didesak Bertindak
- Gubernur Jateng Setuju RM Margono Kakek Prabowo jadi Pahlawan Nasional
- DPR Segera Bahas RKUHAP, Muncul Penegasan Penyidikan Harus Pakai CCTV