Pemerintah Harus Cekatan Wujudkan Kedaulatan Pangan

Pemerintah Harus Cekatan Wujudkan Kedaulatan Pangan
Beras di gudang Bulog. Foto: dokumen JPNN.Com

Saat ini, lebih dari separuh kebutuhan benih Indonesia harus dipasok dari impor. Benih yang dipakai petani menjadi faktor rendahnya produktivitas pertanian di Indonesia.

"Petani kita masih mengunakan bibit dari berpuluh-puluh tahun yang lalu, sedangkan bibit yang baik diadopsi oleh petani masih sangat kecil," pungkas Arifin.(boy/jpnn)

Ketua Dewan Nasional Konsorsium Pembaruan Agraria (KPA) Iwan Nurdin mengingatkan pemerintah segera mewujudkan kedaulatan pangan sekaligus mengurangi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News