Pemerintah Jangan Jadi Dealer, Tapi Leader
Kamis, 10 Februari 2011 – 18:52 WIB

Pemerintah Jangan Jadi Dealer, Tapi Leader
Dengan menjadikan agama untuk kepentingan manusia lanjut Sihabuddin, maka pesan-pesan yang dilahirkan dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara adalah pesan-pesan moral. Di mana agama menjadi paradigma, acuan moral dalam bermasyarakat tersebut.
“Sebaliknya dengan menjadikan manusia berperan untuk kepentingan agama, maka akan selalu mengklaim orang lain bersalah dan harus masuk neraka, serta mereka meyakini jika surga itu sebagai warisan nenek moyangnya,” pungkas Sihabuddin.(fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Sulawesi Barat, KH Muh Syibli Sihabuddin meminta pemerintah harus menjadi leader, pemimpin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah