Pemerintah Janjikan Insentif Guru di Perbatasan
Kamis, 05 November 2009 – 21:48 WIB
Pemerintah Janjikan Insentif Guru di Perbatasan
Ia berharap dengan adanya kenaikan insentif ini maka para guru dikawasan terpencil akan fokus mengajar dan tidak mencari pekerjaan sampingan. "Jadi siapa saja guru yang bersedia ditempatkan pada daerah khusus, otomatis guru tersebut akan mendapatkan insentif finansial misalnya dapat tunjangan tambahan dan tunjangan kepegawaian," katanya.
Fasli pun mencontohkan, bila biasanya kenaikan pangkat guru setiap 4 tahun sekali, maka bagi mereka yang bersedia ditempatkan di daerah bisa naik pangkat setiap dua tahun sekali. "Mereka jadi tertantang. Bertugasnya jauh, tapi memiliki pendapatan yang layak," katanya.(rie/JPNN)
JAKARTA - Wilayah perbatasan RI dengan Malaysia di sebelah utara Pulau Kalimantan yang mencakup tiga provinsi yakni Kaltim, Kalteng dan Kalbar akan
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025