Pemerintah Kaji Bangun Penjara Superketat di Pulau Terluar
Jumat, 14 Oktober 2016 – 17:30 WIB

Menkumham Yasonna Hamongan Laoly. Foto: dokumen JPNN
"Ini sering. Saya sudah pecat, banding lalu diturunkan. Pecat tidak hormat, diturunkan dengan secara hormat. Pecat hormat diturunkan menjadi penurunan pangkat," sesalnya.
Nah, lanjut Yasonna, kendala ini harus diatasi. Ia akan memberi masukan kepada menteri pendayagunaan aparatur negara agar aturan itu direvisi. "Kalau pecat, ya pecat saja," tuntas Yasonna. (boy/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah tengah mengkaji menyiapkan penjara di pulau terluar untuk para penjahat kelas kakap. Hal itu merupakan salah satu upaya mengatasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional