Pemerintah Larang Mudik Lebaran, Ridwan Kamil Bilang Begini
Sabtu, 27 Maret 2021 – 13:56 WIB

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. Foto: Fathan Sinaga/JPNN
“Mudik ini kan bukan wajib dan sunah ya, ini kan untuk mempererat silaturahmi. Kapan saja silaturahmi itu dianjurkan,” katanya.
“Kalau sudah resmi dilarang pemerintah, sebaiknya masyarakat mengikuti aturan pemerintah,” jelasnya. (win/jabarekspres)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan akan mengikuti keputusan dan arahan pemerintah pusat dalam larangan mudik Lebaran.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pemudik Mulai Kembali ke Bandung, Begini Kondisi Arus Balik di Jalur Nagreg
- Puncak Arus Balik 6 April, KAI Minta Pemudik Berangkat Lebih Awal
- Bang Jago Bergolok yang Memaksa Minta THR Akhirnya Ditangkap
- Arus Balik di Jalur Riau-Sumbar Mengalami Peningkatan, Ini Lokasi Rawan Macet
- Pemudik Diimbau Pulang Lebih Awal Hindari Puncak Arus Balik, Manfaatkan Diskon Tol
- Arus Balik Lebaran, Jalur Nagreg Menuju Bandung Dipadati Kendaraan pada Kamis Malam