Pemerintah Matangkan Kenaikan Elpiji 3 Kg
2 Juta Tabung Rusak Sudah Ditarik
Sabtu, 28 Agustus 2010 – 01:01 WIB
"Semuanya bekerja serius untuk melakukan koreksi. Hingga sekarang saja sudah dua juta tabung gas elpiji dan regulator rusak sudah ditarik dari masyarakat. Penarikan ini akan terus dilakukan dan berbagai upaya perbaikan dilakukan," kata Hatta.
Baca Juga:
Jika seluruh koreksi tersebut telah selesai dilakukan, lanjut Hatta, barulah pemerintah akan menyandingkannya dengan melakukan penyesuaian harga antara tabung elpiji kemasan 3 Kg dengan tabung elpiji 12 Kg.
Ditegaskannya, kebijakan itu semata-mata untuk menghilangkan disparitas antara tabung 3 Kg dan 12 Kg yang selama ini memancing terjadinya oplosan. Hatta menyebut tindakan seperti itu jelas-jelas merugikan masyarakat.
"Kita tidak ingin ini terjadi lagi makanya ada kajian bagaimana disparitas harga ini dihilangkan. Di sisi lain, secara tekhnis dan kualitas kita lakukan perbaikan," kata Hatta.(afz/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah telah mematangkan kajian untuk segera menaikkan harga tabung gas elpiji 3 Kg. Menteri Koordinator bidang perekonomian, Hatta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024