Pemerintah Merasa Belum Perlu Bangun Sekolah Khusus Ilmuwan
Kamis, 05 Juli 2012 – 18:42 WIB
JAKARTA - Rencana Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) membangun sekolah khusus bagi anak-anak berprestasi dan berbakat di bidang sains kemungkinan besar tidak akan terwujud. Hal ini disebabkan karena hingga sekarang belum ada persiapan dari Kemdikbud untuk membangun sekolah khusus ilmuwan tersebut. “Memang sekarang kami masih mengembangkan sekolah olahraga. Tapi tidak menutup kemungkinan jika ke depannya pemerintah akan fokus ke sekolah khusus bagi anak-anak yang berbakat seperti ini,” tandasnya.
“Rasanya pembanguan sekolah ilmuwan itu tidak bisa diwujudkan, karena belum ada persiapan. Bahkan, kita juga belum pernah ada pembahasan mengenai masalah ini dengan DPR,” ungkap Dirjen Pendidikan Menengah Kemdikbud, Hamid Muhammad di Gedung Kemdikbud, Jakarta, Kamis (5/7).
Baca Juga:
Hamid menjelaskan, pemerintah saat ini hanya terfokus pada pembangunan sekolah olahraga dan seni. Disebutkannya, saat ini sekolah khusus olahraga sudah ada di Surabaya, Jakarta, Makassar, Lampung, Padang dan Sulawesi Tenggara.
Baca Juga:
JAKARTA - Rencana Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) membangun sekolah khusus bagi anak-anak berprestasi dan berbakat di bidang sains
BERITA TERKAIT
- Mengenal Jurusan Keperawatan, Ini Prospek Karier dan Peluangnya di Masa Depan
- Bea Cukai Membekali Ilmu Kepabeanan Kepada Puluhan Pelajar SMK di Daerah Ini
- Babak Final Spelling Bee Competition Besutan EF Kids & Teens Digelar Minggu Depan
- Puluhan Tahun Digaji Seadanya, Guru Honorer di Jawa Barat Menjerit
- Bantu Siswa di Kaldera Toba, PGTS dan GO Buka Program Bimbel Persiapan Masuk PTN 2025
- Mitigasi Inklusif Kolaboratif Organisasi Jadi Model Ideal Hadapi Bencana Nonalam Pandemi