Pemerintah Optimis Jalur KA Trans Sumatera Rampung 2021

”Tapi karena tidak murah, pasti urusannya dana,” ungkapnya.
Kendati demikian, Prasetyo meyakini pembangunan bisa sesuai target. KA Trans Sumatera yang mengubungkan wilayah Medan-Aceh-Riau sepanjang 1.574,5 kilometer bisa selesai pada 2021.
”Ini yang ke arah selatan dari Rantau Prapat ke Duri Dumai juga dilakukan. Aktivasi ruas jalur lama juga berjalan. Palembang-Jambi juga dikerjakan. Jadi semua jalan,” tuturnya.
Seperti diwartakan, jalur KA di Sumatera masih terpecah-pecah dan belum tersembung. Seperti Sumatera Selatan-Lampung, Sumatera Barat, Sumatera Utara, dan Aceh sepenggal.
”Karena itu, kami ingin menyambungkan mulai Aceh, Sumatera Utara, Riau, Sumatera Barat, Jambi, Sumatera Selatan, dan Lampung. Ini jadi kebutuhan masyarakat,” tandasnya. (mia/oki)
Dirjen Perkeretaapian Prasetyo Boeditjahjono mengatakan pembangunan jalur kereta api (KA) Trans Sumatera yang menghubungkan Aceh dan Sumatera Utara
Redaktur & Reporter : Budi
- Pengumuman, Kemenag Perpanjang Waktu Pelunasan Bipih
- Pemerintah RI dan Kerajaan Arab Saudi Sepakat Kembangkan Mineral Kritis
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ini Kata Menko Yusril soal Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri