Pemerintah Optimistis Efisiensi Anggaran akan Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional

Pemerintah Optimistis Efisiensi Anggaran akan Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Menkeu Sri Mulyani Indrawati soal efisiensi anggaran. Foto: Ricardo/JPNN.com

Presiden Prabowo mengambil langkah strategis dengan memangkas anggaran sebesar Rp 306,69 triliun pada 2025 melalui Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025.

Kebijakan itu bertujuan meningkatkan efisiensi belanja negara, dan mengalihkan dana ke sektor produktif yang lebih bermanfaat bagi masyarakat. (esy/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:


Menkeu dan MenPAN-RB optimistis efisiensi anggaran akan mendorong pertumbuhan ekonomi nasional


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Mesyia Muhammad

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News