Pemerintah Optimistis Pertumbuhan Ekonomi 2021 Bakal Capai Target
Rabu, 30 Desember 2020 – 14:29 WIB

Pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Tak hanya itu, iklim investasi di dalam negeri di tengah pandemi juga meningkat secara signifikan dibandingkan tahun sebelumnya.
Tercatat, pada 2020 kenaikan investasi yang saat ini mencapai Rp201,9 triliun dibandingkan pada 2019 hanya mencapai Rp147,3 triliun.
"Ada peran investasi di sektor industri pada periode Januari sampai September 2020 sebesar Rp201,9 triliun atau naik 37% dibandingkan 2019," tukas dia.(chi/jpnn)
Sejauh ini sudah banyak kebijakan strategis yang dilakukan oleh pemerintah untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi di berbagai sektor industri.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif
- Menteri ESDM: Mudik 2025 Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Menperin Agus Gumiwang Bakal Laporkan LSM Penyebar Fitnah
- Sekda Sumsel Pimpin Rapat Persiapan Program Mencetak 100.00 Sultan Muda
- MahakaX Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Melalui Inovasi di Industri Media Digital Kreatif
- Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Target Berat, tetapi Tidak Mustahil