Pemerintah Penentu Opsi Harga BBM
Kamis, 02 Februari 2012 – 13:28 WIB
Dia mengatakan, PDI Perjuangan belum memberikan opsi. "Pemerintah sendiri saja belum jelas, ngapain kita (beri opsi)," kata Pram.
Baca Juga:
Kendati demikian, Pram menegaskan PDI Perjuangan belum setuju dengan kenaikan BBM itu. "Kita ingin memberikan alternatif dari apa yang dijadikan pilihan pemerintah. Tetapi pilihan untuk menentukan alternatif A B C D, itu bukan pilihan dewan, itu pilihan pemerintah," katanya.
Nantinya, kata dia, pemerintah memberikan argumentasi dan masukan. "Nah baru nanti diujung, setelah pemerintah putuskan, katakanlah pemerintah maunya ini, dewan akan memberikan persetujuan atau tidak," ujarnya.
Menurut dia, sebelum bulan empat, pemerintah mengkaji opsi kenaikan BBM itu asal ada Perpu."Kan dalam UU sudah ada, tidak boleh menaikkan. Itu saja belum terselesaikan. Apa pemerintah berani mengeluarkan perpu untuk itu? Kan itu juga belum terjawab," katanya lagi. (boy/jpnn)
JAKARTA- Wakil Ketua DPR Pramono Anung menegaskan pemerintahlah yang menjadi pengambil keputusan terkait opsi kebijakan pembatasan Bahan Bakar Minyak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KAI Logistik Beri Diskon Spesial Pengiriman Paket & Sepeda Motor
- Komisi XI DPR RI Desak Apple Bertanggung Jawab Atas Ketimpangan Pendapatan dan Investasi di Indonesia
- Gandeng Pengusaha Lokal, Tangkas Motor Listrik Ekspansi ke Jawa Timur
- Majoo Expert Solusi Nyata untuk Para Pelaku Usaha di Indonesia
- BNI Culture Fest 2024: Transformasi Dalam Membangun Budaya Kerja & Kinerja
- Dampingi Prabowo Bertemu PM Trudeau, Menko Airlangga: Ini Mampu Tingkatkan Perdagangan