Pemerintah Rahasiakan Pergerakan Nazaruddin
Selasa, 05 Juli 2011 – 19:47 WIB

Pemerintah Rahasiakan Pergerakan Nazaruddin
"Presiden ataupun saya tidak pernah menyatakan untuk mengambil atau menjemput di Singapura, tapi hadirkan yang bersangkutan bila diperlukan pengadilan atau KPK. Jangan salah quote (kutip). Dan sejak ada perintah tersebut, saya sudah minta Kemlu, BIN dan Polri untuk mulai bergerak mencari informasi," tegas Djoko.
Baca Juga:
Hal senada juga disampaikan juru bicara kepresidenan Julian Aldrin Pasha. Dikatakannya, Presiden SBY minta pemulangan Nazaruddin dari negara manapun yang dijadikan tempat persembunyian. Presiden, kata Julian, juga sudah mendapatkan laporan tentang pergerakan Nazaruddin. Namun hal itu tidak semuanya harus disampaikan ke publik karena menyangkut kepentingan intelijen.
"Semua ini ada kaitannya dengan intelijen. Kalau semua dibuka ke publik, susah nanti untuk keperluan penyidikan," kata Julian tanpa mau menyebutkan negara tujuan Nazaruddin setelah dari Singapura.(afz/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah menepis anggapan bahwa pemerintah kecolongan karena M Nazaruddin sulit ditangkap. Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Alma Lulus CPNS 2024 Mengundurkan Diri, Pak Sekda Mengurut Dada
- Hakim Nonaktif PN Surabaya Ditetapkan Tersangka Pencucian Uang
- Info Terbaru dari BKN untuk Peserta Seleksi PPPK Tahap 2 di 53 Tilok, Penting
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail
- Jaksa Tetapkan Kepala SMK 2 PGRI Ponorogo Tersangka Korupsi Dana Bos