Pemerintah Segera Ambil Sikap soal Century
Kamis, 04 Maret 2010 – 14:46 WIB
Pemerintah Segera Ambil Sikap soal Century
JAKARTA - Pemerintah dalam hal ini Presiden Republik Indonesia segera menyampaikan pandangannya terhadap hasil rapat paripurna tentang kebijakan bailout Century yang dianggap bermasalah oleh mayoritas anggota DPR RI. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati di Senayan, Jakarta, Kamis ( 4/3/). Menurutnya, kebenaran yang dimaksud adalah kebenaran esesensial berdasarkan kewenangan yang dimilikinya selaku pejabat pemerintah. “Tentu berbeda dengan kebenaran kepentingan politik maupun karena adanya kekuasaan,” imbuhnya.
“Saya dalam hal ini akan mempelajari. Dan pada waktunya pemerintah dalam hal ini Presiden akan menyampaikan pandangan terhadap hasil tadi malam,” katanya.
Baca Juga:
Sri Mulyani menjelaskan, pihaknya berpendapat bahwa apa yang dicari selama ini adalah sebuah proses kebenaran. “Dan saya secara professional, secara pribadi maupun sebagai pemegang jabatan selalu mencoba untuk mengedepankan kebenaran itu,” terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Pemerintah dalam hal ini Presiden Republik Indonesia segera menyampaikan pandangannya terhadap hasil rapat paripurna tentang kebijakan
BERITA TERKAIT
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN