Pemerintah Siap Ekspor Beras Premium
Jumat, 06 Maret 2009 – 18:00 WIB

Pemerintah Siap Ekspor Beras Premium
“Itu masa-masa panen besar. Maka dari itu, kami masih dalam tahap mengumpulkan, dan belum dapat memastikan kapan waktu tepatnya untuk melakukan ekspor,” lanjutnya.
Dikatakan Diah pula, yang jelas pihaknya bersama Bulog sudah merencanakan akan melakukan ekspor beras premium sebanyak lebih kurang 10 ribu ton per bulannya. "Untuk ini, memang belum ada jawaban setuju atau tidak dari pihak Mendag. Lagipula, nanti harus ada Rakor Menko untuk menentukan keputusan dalam masalah ini,” serunya. (cha/JPNN)
JAKARTA - Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) No 12/M-DAG/PER/4/2008 yang berisi tentang ketentuan ekspor dan impor beras, sempat menjadi kekhawatiran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital