Pemerintah Siapkan Payung Hukum Penyaluran Dana Kelurahan

Pemerintah Siapkan Payung Hukum Penyaluran Dana Kelurahan
Uang rupiah. Foto ilustrasi: istimewa

"Kalau revisi PP bisa, kenapa tidak? Kalau UU kan tidak mudah, padahal ini kebutuhan. Kami mencoba (cari celah) dari PP yang ada," tandasnya.(fat/jpnn)


Belum ada aturan bagi pemerintah mengucurkan dana untuk kelurahan. Inilah yang sekarang sedang dicari celah aturannya oleh Kemenkeu bersama kementerian terkait.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News