Pemerintah Siapkan Pelabuhan Khusus Sapi
Kamis, 07 Februari 2013 – 03:04 WIB
Mangindaan menambahkan, Kemenhub tidak hanya terfokus pada persoalan transportasi manusia samata. Arus transportasi barang juga ikut menjadi salah satu fokus.
Rencana pembangunan dua pelabuhan khusus sapi di Lampung dan Sumba akan dilakukan dengan dukungan kapal khusus pengangkut ternak. Mangindaan menyebut, kapal pengangkut khusus ternak itu tidak akan dibeli dari luar negeri. ’’Kapal itu dibangun sendiri di dalam negeri, tidak diimpor,’’ tegasnya.
Galangan kapal di Batam, lanjut dia, telah siap mendukung rencana pembuatan kapal khusus pengangkut ternak ini. Kapal khusus itu diperkirakan mampu mengangkut 1.500 ekor sapi dalam sekali perjalanan.
Kapal setidaknya akan berukuran tiga ribu GT dengan perkiraan harga Rp 100 miliar. Kapal tersebut tidak lebih besar dari kapal feri pengangkut penumpang yang saat ini banyak bergerak di Selat Sunda. Rata-rata, kapal feri pengangkut penumpang di Selat Sunda memiliki ukuran antara tiga ribu hingga lima ribu GT.
JAKARTA – Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berencana membangun dua terminal khusus pengangkut sapi dan hewan ternak di
BERITA TERKAIT
- Pangkalan Resmi LPG 3Kg Pertamina, Kualitas Terjamin & Harga Sesuai HET
- Di Hadapan Presiden, Dirut BTN Tegaskan Komitmen Dukung Program 3 Juta Rumah
- Mendes Yandri Dorong Desa Optimalkan Lahan pertanian untuk Genjot Swasembada Pangan
- Bea Cukai Banten Terbitkan Izin Fasilitas KITE Pembebasan untuk PT Kreasi Sakti Mandiri
- Berani Memainkan Harga Beras, Pedagang Nakal Siap-Siap Saja
- Dukung Swasembada Pangan 2025, Jasindo Siapkan Sosialisasi AUTP di Seluruh Indonesia