Pemerintah Target Ekspor 8 Ribu Ton Bawang Merah

Pemerintah Target Ekspor 8 Ribu Ton Bawang Merah
Ilustrasi. Foto: JPNN

Di sisi lain, sulit untuk memperluas pangsa pasar bawang merah.

Sebab, konsumsi bawang merah di beberapa negara bersaing dengan bawang bombai.

Karena itu, konsumen rumah tangga yang sudah terbiasa menggunakan bawang bombai enggan beralih ke bawang merah.

’’Untuk konsumsi sendiri, pakai bawang bombai sudah cukup. Apalagi produksi bawang bombai masal. Sebab, bisa memaksimalkan on farm,’’ ungkapnya.

Kementerian Pertanian menargetkan ekspor bawang merah bisa di atas 8.000 ton pada tahun ini.

Sementara itu, pada 2015, ekspor bawang merah mencapai 8.000 ton.

Secara nasional, luas areal penanaman bawang merah mencapai 100 ribu hektare. Areal penanaman terbesar berada di Brebes yang mencapai 30 ribu hektare per tahun.

Setelah Brebes, diikuti Jabar, Jatim, NTB, Sumatera Barat, Sulawesi Selatan, dan Sumatera Utara.

SURABAYA – Petani bawang merah menilai pasar ekspor tidak menarik untuk komoditas tersebut. Alasannya, faktor harga kurang bagus. Sebagaimana

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News