Pemerintah Tegaskan tak akan Intervensi Kongres PSSI
Jumat, 08 Maret 2013 – 13:52 WIB
"Ketika sesudah kongres ya kita Tut Wuri Handayani. Artinya, kita di belakang saja," ujar Roy.
Baca Juga:
Seperti diketahui, pada tanggal 17 Maret mendatang PSSI akan menggelar kongres di Jakarta. Penyelanggaraan kongres merupakan hasil kesepakatan antara Menpora, PSSI, dan KPSI untuk membahas surat FIFA kepada Menpora Roy Suryo tertanggal 13 Februari 2013.
Kongres ini akan membahas revisi statuta, unifikasi liga dan pengembalian empat exco. Kongres ini diharapkan dapat menyudahi konflik kepengurusan organisasi induk sepak bola nasional itu. (dil/jpnn)
JAKARTA - Menteri Pemuda dan Olah Raga (Menpora) Roy Suryo menilai bahwa intervensi dari pihak luar termasuk pemerintah menjadi penyebab kongres
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Martin atau Pecco Juara Dunia MotoGP 2024? Ini Hitungannya
- Hasil UEFA Nations League: Jerman Berpesta Gol ke Gawang Bosnia-Herzegovina
- Pernah Bersama di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Mendoakan Amorim Sukses di MU
- Hasil Sprint MotoGP Barcelona: Target Pecco Bagnaia Tercapai
- Live Streaming Sprint MotoGP Barcelona: Cek Starting Grid, Rencana Pecco Berhasil
- Hasil Kualifikasi MotoGP Barcelona: Simak Pengakuan Marquez