Pemerintah Terbitkan Obligasi Dolar
Selasa, 10 Januari 2012 – 02:48 WIB

Pemerintah Terbitkan Obligasi Dolar
"Yang penting sekarang ada capital inflow yang bisa semakin besar, lantas bagaimana antisipasi kita. Sektor riil harus di-support supaya capital inflow masuk ke sektor riil dan tidak menjadi bubble di sektor keuangan," kata Anny.
Baca Juga:
Belajar dari berbagai negara, jika arus modal masuk tidak dikaitkan dengan sektor riil akan menjadi bubble. "Itu akan membuat ekonomi guncang," kata guru besar Institut Pertanian Bogor itu.
Untuk penerbitan global bond tahun ini, pemerintah telah menunjuk tiga arranger. Yakni HSBC Holdings Plc, JP Morgan Chase & Co, dan Standard Chartered Plc. (sof/oki)
JAKARTA - Dalam waktu dekat, pemerintah bakal menerbitkan global bond atau obligasi negara berdemominasi dolar AS. Tiga lembaga pemeringkat internasional,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital