Pemerintah Terus Tambah Tenaga Analis Jabatan
Kamis, 10 Mei 2012 – 15:01 WIB

Pemerintah Terus Tambah Tenaga Analis Jabatan
“Tenaga analisis jabatan ini juga diharapkan mampu melaksanakan tugas dalam bidang evaluasi jabatan, untuk pemeringkatan jabatan sebagai salah satu tahapan yang harus dilakukan dalam pemberian tunjangan kinerja secara adil,” kata Ramli dalam keterangan persnya, Kamis (10/5).
Baca Juga:
Sedangkan Tasdik mengatakan, diklat merupakan salah satu cara untuk menciptakan sosok PNS yang profesional dan akuntabel. Hal itu dimulai dari perencanaan manajemen SDM aparatur dan distribusi yang tepat.
Tasdik mengatakan, untuk mewujudkan PNS kelas dunia pada tahun 2025 sesuai dengan grand design reformasi birokrasi maka setiap abdi negara itu harus memiliki kemampuan dan keberanian berkata jujur. “PNS harus ada kemampuan dan keberanian, dalam artian berani mengatakan tidak benar, jika memang itu tidak benar,” tegasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah terus berupaya menambah jumlah tenaga analis jabatan di berbagai instansi pemerintahan. Setelah mencetak sekitar 3.200 analis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi