Pemerintah Tetapkan 11 Prioritas Nasional
Kamis, 16 Agustus 2012 – 21:21 WIB

Pemerintah Tetapkan 11 Prioritas Nasional
JAKARTA--Dengan situasi perekonomian yang melambat dan penuh ketidakpastian, Indonesia cukup optimis menatap tahun 2013. Berbagai langkah strategis pun disusun.
"Dalam Rencana Kerja Pemerintah (RKP) tahun 2013, pemerintah telah menetapkan 11 prioritas nasional dan 3 prioritas bidang," kata Presiden Susilo Bambang
Yudhoyono di DPR, Kamis (16/7).
Kesebelas prioritas nasional itu meliputi reformasi birokrasi dan tata kelola, pendidikan, kesehatan, penanggulangan kemiskinan dan ketahanan pangan. Selanjutnya infrastruktur, iklim investasi dan iklim usaha, energi, lingkungan hidup dan pengelolaan bencana, daerah tertinggal, terdepan, terluar, dan pasca-konflik, serta kebudayaan, kreativitas, dan inovasi teknologi.
JAKARTA--Dengan situasi perekonomian yang melambat dan penuh ketidakpastian, Indonesia cukup optimis menatap tahun 2013. Berbagai langkah strategis
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya