Pemerintah Tetapkan Hari Ini Awal Puasa
Hilal Terlihat di Empat Tempat
Rabu, 11 Agustus 2010 – 04:02 WIB
Suryadhama menambahkan, setelah menampung masukan dari berbagai Ormas, ke depan pemerintah akan membuat kesamaan kriteria penentuan rukyatul hilal. Suryadhama mengatakan, di masa mendatang perlu ada pencerahan terkait hal itu. "Ulama dan pemerintah perlu berkumpul lagi, kriteria kita tetapkan bersama sehingga awal Ramadan dan Syawal tidak ada perbedaan lagi," pungkasnya.(zul/kum)
JAKARTA - Pemerintah menetapkan awal Ramadan 1431 H sekaligus awal bulan puasa jatuh pada hari ini (11/8). Keputusan itu diambil dalam sidang itsbat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Winarto Ditugaskan ke BIN, Kapolda Kalsel Dijabat Irjen Rosyanto
- Dari Zaman SBY, Guru ASN Terima Tunjangan Sertifikasi 1 Bulan Gapok, Janji Prabowo?
- Polri Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Dedi Prasetyo Naik jadi Komjen
- Putusan MK Menguatkan Peradi Sebagai Wadah Tunggal Organisasi Advokat.
- Usut Kasus Investasi Fiktif, KPK panggil Dirut Taspen Antonius Kosasih
- Usut Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Panggil eks Kepala Balai Teknik Perkeretaapian Jateng