Pemerintah Tidak Perlu Impor Beras
Senin, 14 September 2009 – 13:53 WIB

Pemerintah Tidak Perlu Impor Beras
Sementara itu, Mendag juga menambahkan bahwa keberhasilan ketersediaan stok terutama harga yang stabil disebabkan produksi yang meningkat dan keberhasilan Bulog dalam melakukan pengadaan beras. Dikatakan, seperti umumnya, harga beras di pasaran akan melambung saat Ramadan dan Lebaran.
Baca Juga:
“Saat ini harga Rp5.000 untuk yang termurah, rata-rata harga beras Rp6.000. Selama beberapa bulan ini ya segitu. Saya monitor tiap hari, harga stabil,” sebut Mendag. (cha/JPNN)
JAKARTA- Kendati pasokan beras sedikit turun dalam beberapa waktu terakhir ini, Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu menegaskan bahwa ini pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram