Pemerintah Tuding N7W Makin Aneh
Rabu, 02 November 2011 – 06:16 WIB
JAKARTA - Wakil Menteri (Wamen) Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sapta Nirwandar mengaku tidak habis pikir dengan Emmy Hafild. Menurutnya, aneh kalau Emmy menyebut black campaign itu akibat dari ulahnya yang tidak bisa lagi masuk tim pemenangan Komodo. Disinggung soal pihak swasta yang masih terus mempromosikan N7W juga tidak dipedulikannya. Dalam arti, Kementeriannya tetap pada sikap tidak berada di balik usaha pemenangan itu.
Dia menjelaskan, jika saat mendaftarkan Komodo bukan atas nama pribadi. "Daftar dengan nama Kementerian Kebudayaan (dan pariwisata, Red). Kami keluar karena ada yang tidak bisa dipenuhi," ungkapnya.
Sapta menjelaskan, makin tahun syarat dari yayasan N7W makin aneh-aneh saja. Termasuk menodong pemerintah untuk membayar Rp 400 miliar agar menjadi host final N7W.
Baca Juga:
JAKARTA - Wakil Menteri (Wamen) Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sapta Nirwandar mengaku tidak habis pikir dengan Emmy Hafild. Menurutnya, aneh kalau
BERITA TERKAIT
- KAI Properti Dukung Pelestarian Lingkungan Melalui Aksi Tanam Pohon
- Mbak Rerie: Pembangunan Kebudayaan Bukan Langkah yang Mudah, Butuh Dukungan Semua Pihak
- Saleh Ingatkan Pemerintah Waspada soal Defisit BPJS Kesehatan
- Gegara Dilarang Pakai Narkoba, RR Tega Aniaya Istri Hingga Tewas
- Mengisi Kuliah Umum di Politeknik PU, AHY Bicara Program Makan Bergizi Gratis
- Tidak Elok KPK Mencari Kesalahan, Apalagi Merangkai Cerita Demi Menarget Orang