Pemerintah Usul Mobil Mewah Dilarang Beli BBM Subsidi

Pemerintah Usul Mobil Mewah Dilarang Beli BBM Subsidi
Pemerintah Usul Mobil Mewah Dilarang Beli BBM Subsidi
Berdasar catatan Jawa Pos, beberapa skema pembatasan BBM memang sudah dikemukakan pemerintah, baik dari sisi tahun produksi maupun kapasitas mesin mobil.

Diantaranya, pertama, hanya melarang mobil tahun keluaran di atas 2000 sedangkan mobil di bawah 2000 tetap boleh membeli BBM subsidi. Ke dua, melarang mobil tahun keluaran di atas 2005, sehingga mobil di bawah 2005 tetap boleh membeli BBM bersubsidi.

Ke tiga, melarang mobil dengan kapasitas mesin di atas 1.300 cc, sehingga mobil kecil di bawah 1.300 cc boleh membeli BBM bersubsidi. Opsi ini sudah lama disampaikan oleh Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas).

Ke empat, melarang mobil dengan kapasitas mesin di atas 2.500 cc, sehingga mobil di bawah 2.500 cc tetap boleh membeli BBM subsidi. (owi)

JAKARTA--Pemerintah rupanya masih terus meraba-raba berbagai skema pembatasan konsumsi BBM subsidi. Setelah sebelumnya menggagas skema kenaikan harga


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News