Pemerintah Waspadai Capital Flight
Rabu, 15 Desember 2010 – 19:19 WIB
Seharusnya kata, Sofjan, Indonesia bisa menjadi kekuatan ekonomi Asia. Namun nyatanya, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2010 paling rendah dibandingkan negara lainnya di Asia. Saat ini pemerintah harus bersiap mengelola capital inflow yang mencapai 60 persen di capital market dalam negeri.
"Harus hati-hati mengelolanya. Kalau kebijakan ekonomi kita bagus, maka pertumbuhan ekonomi kita bisa lebih dari enam persen," kata Sofjan.(afz/jpnn)
JAKARTA — Meski arus modal masuk (capital inflow) tengah deras-derasnya ke Indonesia, namun pemerintah juga mewaspadai terjadinya pembalikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Beragam Produk Properti Berkualitas Hadir di Pameran Summarecon Expo 2024
- Rembuk Tani jadi Cara Pupuk Indonesia Penuhi Kebutuhan Petani Sragen
- Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
- Dukung Industri dalam Negeri, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas PLB ke Perusahaan Ini
- Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax
- Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini