Pemerintahan Baik, Masyarakat Dapat Memberi Kesempatan Lagi
Kamis, 05 Februari 2009 – 14:39 WIB

Pemerintahan Baik, Masyarakat Dapat Memberi Kesempatan Lagi
BANTAENG- Pemilih tak hanya dituntut cerdas memilih partai politik dan caleg yang menjadi wakilnya di parlemen. Tetapi juga harus bisa menganalisa personal calon pemimpinnya. Paling tidak, terkait pemilihan presiden, para pemilih harus mampu melihat acuan perlunya memilih pemimpin baru atau tidak pada Pilpres mendatang, Selanjutnya, Lukman tidak segan-segan menyebutkan sejumlah prestasi kerja yang sudah diukir duet pemerintahan SBY-JK saat ini. Termasuk, mengawal Indonesia lebih kuat menghadapi krisis global yang menghantam perekonomian dunia.
Hal ini ditegaskan Sekjen DPP PKB, Lukman Edy saat berpidato di depan masyarakat dan aparat pemerintahan Kabupaten Bantaeng, di Rumah dinas Bupati Bantaeng, Kamis (5/02).
Baca Juga:
Lukman Edy yang juga menjabat sebagai Menteri Negara Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT) menegaskan, pilihan cerdas masyarakat akan berdampak langsung kepada kualitas pemimpin yang akan terpilih. "Jadi, masyarakat harus sanggup menilai dan menyimpulkan sendiri siapa yang layak untuk dipilih," tegas Lukman.
Baca Juga:
BANTAENG- Pemilih tak hanya dituntut cerdas memilih partai politik dan caleg yang menjadi wakilnya di parlemen. Tetapi juga harus bisa menganalisa
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang