Pemilihan Ketua MK Sebelum Mahfud Lengser
Selasa, 05 Maret 2013 – 23:52 WIB

Pemilihan Ketua MK Sebelum Mahfud Lengser
JAKARTA - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Moh Mahfud MD pada 1 April nanti akan mengakhiri tugasnya sebagai hakim konstitusi. Untuk itu, MK perlu segera mencari sosok Ketua MK.
Juru Bicara MK, Akil Mochtar, menyatakan bahwa Ketua MK baru akan dipilih sebelum Mahfud mengakhiri tugasnya. "Akhir bulan Maret ini pokoknya, enggak sampai tanggal 1 April" ujar Akil Mochtar di Gedung MK, Jalan Merdeka Barat, Jakarta, Selasa (5/3).
Baca Juga:
Tapi soal fugur yang menjadi kandidat pengganti Mahfud, Akil tak banyak komentar. Bahkan Akil meluruskan kabar yang menyebutnya telah siap menggantikan Mahfud MD.
"Tadi saya memang ke DPR, dan ditanya oleh wartawan di sana, apakah saya siap gantikan Pak Mahfud? Saya cuma bilang, mohon doa restu saja, bukan bilang siap," pungkasnya.
JAKARTA - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Moh Mahfud MD pada 1 April nanti akan mengakhiri tugasnya sebagai hakim konstitusi. Untuk itu, MK perlu
BERITA TERKAIT
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja