Pemilik Buka Baju, Satpol PP Kesulitan Tertibkan Babi
Rabu, 15 Februari 2012 – 05:31 WIB

Pemilik Buka Baju, Satpol PP Kesulitan Tertibkan Babi
MEDAN - Kepala Satpol PP Kota Medan, Kriswan mengatakan pihaknya kesulitan melakukan penertiban ternak babi karena ditentang oleh pemilik. Menurutnya, cara penolakan itu dilakukan dengan cerdik. "Kami sering terhambat. Peternak suka membuka baju dan akhirnya menuduh petugas melakukan pelecehan seksual. Kadang jadi sulit, untuk itulah nanti akan kita minta juga bantuan dari Polwan, "tuturnya sembari mengatakan untuk penindakan ini pihaknya sudah menyiagakan sebanyak 150 aparat Satpol PP.
Kriswan menceritakan, ketika anak buahnya melakukan razia, tiba-tiba pemilik ternak langsung membuka baju. Karena ketakutan dituding melakukan pelecehan seksual, aparat penegak Perda ini pun memilih mundur.
Karenanya kata dia, dari pengalaman penindakan sebelumnya, pada razia berikutnya Satpol PP juga akan meminta bantuan dari Polresta Medan untuk pengerahan polisi wanita.
Baca Juga:
MEDAN - Kepala Satpol PP Kota Medan, Kriswan mengatakan pihaknya kesulitan melakukan penertiban ternak babi karena ditentang oleh pemilik. Menurutnya,
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku