Pemilik Kendaraan di Palembang Wajib Download Aplikasi Smart City, Ini Sebabnya

Ketiga aplikasi Si Manis, aplikasi tersebut terkait Biro perencanaan anggaran.
"Nah, di aplikasi Si Manis kita bisa mengetahui perhari kemajuan penyerapan anggaran di jajaran Polda Sumsel, sehingga diharapkan penggunaan uang yang sudah di alokasikan untuk operasional baik belanja barang operasional maupun modal itu bisa dilaksanakan secara efektif, efisien, transaparan, dan akuntabel," beber Rachmad.
Direktur Ditlantas Polda Sumsel, Kombes Pol M Pratama Adhyasastra menambahkan ketiga aplikasi tersebut melatarbelakangi tingkat kejahatan.
"Baik itu di bidang pencurian dengan bermotor, tingkat pemalsuan dokumen dengan bermotor, kemudian panjangnya birokrasi dalam mengurus surat-surat kendaraan bermotor," kata Pratama.
Selain itu kata Pratama, tujuan dilaunchingnya ketiga aplikasi tersebut adalah program percepatan Kapolri dalam rangka digitalisasi dan moderisasi sarana-prasarana Kepolisian. (mcr35/jpnn)
Pemilik kendaraan bermotor di wilayah Provinsi Sumatra Selatan wajib mendownload Aplikasi Smart City
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Cuci Hati
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba