Pemintaan Maaf Presiden Jokowi Dinilai Tak Cukup Akhiri Persoalan di Papua
Selasa, 20 Agustus 2019 – 10:00 WIB

Pemintaan Maaf Presiden Jokowi Dinilai Tak Cukup Akhiri Persoalan di Papua
"Sebetulnya Pak Jokowi kan sudah menunjuk 3 orang di Agustus 2017, yaitu pak Menkopolhukam, Kepala Staf Kantor Presiden kemudian juga Koordinator Jaringan Damai Papua."
"Mereka bertiga diminta mempersiapkan dialog sektoral untuk Papua. Itu kan bagus tuh sebetulnya. Memang saya tahu ada beberapa persiapan dilakukan tapi tidak terealisasi."
"Tapi artinya, itu saja coba dimulai. Bicarakan saja apapun yang menjadi persoalan selama ini."
Simak informasi studi, bekerja, dan tinggal di Australia hanya di ABC Indonesia dan bergabunglah dengan komunitas kami di Facebook.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam