Pemkab Bekasi Buka 3.000 Lowongan Pekerjaan, Simak Baik-baik
Minggu, 10 Juli 2022 – 14:37 WIB

Penjabat Bupati Bekasi Dani Ramdan. Foto: Dokumentasi Humas Pemerintah Kabupaten Bekasi
Suhup berharap tenaga kerja asal Kabupaten Bekasi yang telah menjalani pelatihan kompetensi nantinya banyak yang diangkat menjadi karyawan tetap di 61 perusahaan tersebut.
"Kami berharap dengan adanya pelatihan dan pemagangan dan dilihat kompetensinya oleh perusahaan-perusahaan, saya berharap perusahaan selanjutnya mengangkatnya sebagai karyawan tetap," tambah Suhup. (cr1/jpnn)
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi membuka 3.000 lowongan pekerjaan yang diprioritaskan untuk warga lokal, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Karier Cemerlang di PT Serasi Autoraya Menanti, Peluang Bagi Semua Lulusan
- Jangan Lupa! Hari ini Batas Terakhir Kirim Loker ke Pegadaian
- Ada Loker di Pegadaian, Bukan Hoaks!
- Naker Fest Jakarta Siap Hadirkan Puluhan Ribu Lowongan Pekerjaan, Catat Tanggalnya!
- Kinerja Transparan, Pemkab Bekasi Raih Predikat Kabupaten Informatif
- Demi Menuntaskan Permasalahan Honorer, Pemkab Bekasi Siapkan 10.099 Formasi PPPK 2024