Pemkab OKI Bakal Perbaiki Jalan Tahun Ini, Siapkan Dana Rp 13 Miliar
Dia menerangkan, dengan kondisi jalan yang sebagian besar masih berupa tanah merah, pihaknya akan secara bertahap melakukan pengerasan dan pembangunan cor beton.
Khususnya, sambung dia, di ruas Kecamatan Sungai Menang sampai Cengal juga Tulung Selapan dilakukan secara bertahap.
Menurut Hafidz, biaya pengecoran jalan bisa memakan dana hingga Rp5 miliar per kilometer, sehingga untuk tahun ini akan ditarget sepanjang 30 kilometer.
Selain itu anggaran konstruksi tahun ini, kata Hafidz, sebagian lagi digunakan untuk pemeliharaan dan perawatan jalan kabupaten yang panjangnya mencapai 500 kilometer.
"Beberapa titik perawatan jalan di Kecamatan Mesuji, Lempuing, Lempuing Jaya dan lainnya yang diperkirakan pengerjaan pada April mendatang," pungkas dia. (antara/jpnn)
Pemkab OKI siapkan dana Rp 13 miliar untuk perbaikan jalan di sejumlah wilayah tersebut.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Hari Wayang, Kiai Paox Iben Sebut Kebudayaan Jembatan antara Pemerintah dan Rakyat
- Honorer Non-Database BKN Rela Turunkan Grade Ijazah Demi Daftar PPPK 2024
- Debat Pilkada Semarang: Agustina-Iswar Janji APBD Sebesar-sebesarnya untuk Warga
- APBD Kaltim Terbesar di Indonesia, tetapi Mengapa Banyak Infrastruktur Jalan Rusak?