Pemkot Surabaya Tambah Dua Pelican Crossing
Kamis, 25 Oktober 2018 – 05:28 WIB

FOTO : Jawa Pos
Hanya, jalur sempit tersebut banyak disalahgunakan warga kemarin. Banyak kendaraan roda dua yang melewatinya untuk putar balik. Padahal, jelas-jelas jalur itu seharusnya hanya digunakan untuk pejalan kaki. ''Kami bakal mengusulkan pemasangan pengaman trotoar. Tujuannya, jalur pejalan kaki tak disalahgunakan," ucapnya. (hen/c20/ano)
Yudi menjelaskan, kawasan Monumen Yos Sudarso termasuk kategori rawan laka lantas. Sebab, volume kendaraan yang lewat cukup tinggi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol