Pemprov DKI Pastikan Jakarta Tetap Bersih Seusai Unjuk Rasa Hari Buruh
Senin, 01 Mei 2023 – 19:41 WIB
Tak hanya itu, Dinas Lingkungan Hidup juga mengadakan uji emisi gratis untuk kendaraan berbahan bakar solar dan bensin, sosialisasi peraturan lingkungan yang berkaitan dengan perusahaan, konsultasi pengelolaan limbah B3 industri, dan pembagian bibit pohon di GOR Rawa Badak.
“Kami terus bersiaga dari sebelum sampai kegiatan aksi buruh usai. Ini untuk memastikan ibu kota tetap bersih pascaaksi buruh," ujarnya. (mcr4/jpnn)
Dinas Lingkungan Hidup Pemprov DKI memastikan Jakarta akan tetap bersih seusai aksi unjuk rasa buruh di berbagai tempat.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- PT JIP & Disdik DKI Kerja Sama Pemanfaatan Gedung untuk Pembangunan Menara Telekomunikasi
- Ribuan Buruh Surabaya Bersemangat Memenangkan Khofifah-Emil
- SIG Bersama Pemprov DKI Merevitalisasi Trotoar di Kawasan Kuningan
- Mengenal Skema Bipartit pada Penerapan UMP versi Apindo
- Pemprov DKI Jakarta Minta BUMD jadi Agen Pembangunan
- Usut Kasus Korupsi di Pemprov DKI, KPK Periksa Pemilik KJPP Wisnu Junaidi dan Rekan