Pemprov DKI Pastikan Taman BMW Tidak Bersengketa
Selasa, 18 Desember 2012 – 12:06 WIB
JAKARTA - DPRD DKI mempertanyakan status kepemilikan tanah di kawasan Taman Bersih Manusiawi Berwibawa, Jakarta Utara. Pasalnya, Pemprov DKI tidak pernah memperlihatkan bukti kepemilikan sah atas area seluas 66 Ha tersebut. Menurutnya, tanah di area Taman BMW telah lama dibeli oleh Pemprov DKI. Namun, seritifikat-sertifikat tanahnya baru beberapa minggu lalu diserahkan ke BPN untuk dialihnamakan.
Kepala Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD) Pemprov DKI Jakarta, Endang Widjajanti memastikan bahwa area Taman BMW sudah sah milik Pemprov DKI. Hanya saja seritifikatnya memang masih diproses oleh Badan Pertanahan Nasional (BPN)
"Sudah clear BMW. Maksudnya, masalahnya sudah clear, ini barang masih disertifikasi di BPN," kata Endang saat ditemui di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (18/12) pagi.
Baca Juga:
JAKARTA - DPRD DKI mempertanyakan status kepemilikan tanah di kawasan Taman Bersih Manusiawi Berwibawa, Jakarta Utara. Pasalnya, Pemprov DKI tidak
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS