Pemprov Jateng Terus Memperkuat Koordinasi untuk Mengantisipasi Kerawan Pilkada 2024
Selasa, 04 Juni 2024 – 20:45 WIB
Lebih lanjut Nana pun mengungkap bahwa untuk mengawal dan mengamankan Pilkada Serentak 2024 di Jawa Tengah, Pemprov Jateng sudah menyiapkan Satlinmas. Pasca-Pemilu 2024 pada Februari lalu, sudah ada 97.291 anggota Satlinmas yang mengikuti pelatihan.
Jumlah itu nanti masih akan bertambah sesuai dengan kebutuhan KPU.
Hal itu mengingat jumlah TPS yang diperkirakan akan digunakan untuk Pilkada di Jawa Tengah sebanyak 58.677.
"Kami terus lakukan pengecekan dan koordinasi dengan KPU terkait kebutuhan personel Satlinmas di masing-masing TPS," kata Nana Sudjana. (*/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pemprov Jateng terus memperkuat koordinasi dengan pihak terkait untuk mengantisipasi kerawanan Pilkada 2024.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Debat Kedua Pilkada Balikpapan, Paslon 01 Fokus pada Infrastruktur dan Kebutuhan Dasar
- Soal Persija atau Persib, Ridwan Kamil Samakan Dirinya Seperti Shin Tae Yong
- Ini Penyebab Anggota Persepi Berbondong-Bondong Keluar
- Ridwan Kamil Lakukan Kontrak Politik dengan Pengusaha Real Estate, Ada 3 Poin
- Ijeck Curiga Pelemparan Batu ke Mobil Bobby Nasution Pascadebat Direncanakan
- Ratu Dewa-Prima Salam Hadirkan Aplikasi Kelakar, Jurus Jitu Atasi Keluhan Warga