Pemprov Jatim Siapkan 1.276 Juru Sembelih Halal saat Iduladha 2022
Minggu, 05 Juni 2022 – 14:46 WIB

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa mengecek kondisi sapi menjelang perayaan Iduladha 2022. Foto: Humas Pemprov Jatim
Ada 800 orang juleha lain yang merupakan hasil Pelatihan Juru Sembelih Halal Management Qurban di masjid dan musala se-Jatim mulai 2018–2022.
"Penyiapan Juleha penting untuk memberikan kepastian halal atas hewan kurban pada masyarakat. Bahwa daging kurban yang dibagikan dan dikonsumsi telah memenuhi syariat halal dalam penyembelihan," pungkasnya. (adv/jpnn)
Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyiapkan 1.276 juru sembelih halal saat Iduladha 2022
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Layanan Kurban Iduladha Perluas Kepedulian dan Manfaat bagi Masyarakat
- Soal Pertemuan Prabowo & Megawati, Begini Respons Ahmad Dhani
- Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Hewan Ternak di Ogan Ilir
- Bu Khofifah Mengucap Hamdalah, Seluruh Guru PNS, PPPK, dan Non-ASN Bisa Tenang
- BEEF Operasi Pasar, Harga Daging Kerbau Beku Dijual Rp 75 Ribu
- Ra Huda Desak Pemprov Jatim Perbaiki LPJU di Jalur Madura–Surabaya