Pemprov Sisir PNS Poligami
Rabu, 10 April 2013 – 06:12 WIB
Baca Juga:
"Sebetulnya kalau saya lihat akar persoalannya kan telah ada sejak awal. Cuma antisipasinya yang terlambat. Nanti kalau perlu, PNS akan kita berikan konseling," ujar Irwan Prayitno yang juga profesor psikologi itu, kemarin.
Badan Kepegawaian Daerah (BKD) dan Inspektorat Sumbar mengaku tidak tahu Maizar, pegawai BPM yang membunuh istri sirinya itu, berpoligami karena tidak ada laporan dari istri pertama Maizar.
PADANG - Kasus pembunuhan yang dilakukan pegawai Badan Pemberdayaan Masyarakat (BPM) Sumbar terhadap istri sirinya disikapi serius Pemprov Sumbar.
BERITA TERKAIT
- OTK Tusuk Penagih Sampah di Pekanbaru, Ada Suara Tembakan
- Pria di Palembang Meninggal dalam Posisi Duduk di Samping Puskesmas Padang
- Ini Menu Makan Bergizi Gratis di Bandung, Dari Ayam Goreng hingga Burger
- Dapat Cuan, Siswi SMP Palembang Dukung Makan Bergizi Gratis
- Pemkot Palembang Bentuk Satgas Makan Bergizi Gratis, Ini Tugasnya
- Tak Suka Tempe & Buncis, Gibran Tolak Makanan Bergizi Gratis dari Prabowo