Pemuda Berkaus Bonex Tewas Mengenaskan, Dibungkus Karung Beras dan Plastik
Senin, 10 Agustus 2020 – 19:54 WIB

Petugas Polres Bangkalan saat mengevakuasi penemuan sesesok mayat di sebuah semak di pinggir jalan raya di sekitar Jembatan Suramadu sisi Madura, Senin (10/8). Foto: ANTARA/Abd Aziz
Sebelumnya, pada bulan Februari 2020, juga ditemukan sesosok mayat meninggal dunia tanpa identitas di pinggir sungai, Dusun Demangan, Kelurahan Tunjung, Kecamatan Burneh.
Belakangan diketahui mayat yang meninggal dunia di pinggir jalan itu bernama Nurul Huda (24) warga Kampung Timur Embong, Kecamatan Modung.
Mayat pemuda yang ditemukan waktu itu bukan korban kekerasan karena hasil visum tim medis tidak ditemukan adanya tanda-tanda kekerasan di tubuhnya.
"Kalau yang ditemukan tadi pagi ada. Dugaan kami, korban ini memang merupakan korban kekerasan," kata Kapolres menegaskan. (antara/jpnn)
Pemuda berusia antara 22 hingga 25 tahun itu merupakan korban kekerasan, sebagian tubuhnya terdapat tanda-tanda kekerasan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Kasus Oknum TNI AL Bunuh Juwita, 4 Saksi Dilindungi LPSK
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- Suami Bunuh Istri di Bengkalis Seusai Cekcok Gadai Hp