Pemuda dan Mahasiswa Pendukung Ganjar Serahkan Bantuan Untuk Ormada Bandung
Selasa, 10 Januari 2023 – 00:22 WIB
Dari diskusi tersebut, para mahasiswa yakin bahwa Ganjar merupakan sosok yang paling cocok untuk memimpin Indonesia.
"Sosok kepemimpinan Ganjar Pranowo sebagai gubernur bisa memberikan dampak yang signifikan dalam pemerintahanan di Jawa Tengah. Beliau bersifat adil dan jujur ketika diberikan amanah sebagai Gubernur Jawa Tengah," ujar Marsus.
Sementara Ketua Ormada Bandung Ahmad Ghozin mengatakan para mahasiswa sangat bersyukur dan menyambut baik pemberian rak buku dari sukarelawan PMN Jabar.
Dia mengaku pihaknya memang membutuhkan rak buku tersebut.
"Kami sangat bersyukur, mengapresiasi, dan berterima kasih sebanyak-banyaknya kepada Pemuda Mahasiswa Nusantara Jawa Barat," kata Ghozin. (cuy/jpnn)
Sejumlah pemuda dan mahasiswa pendukung Ganjar Pranowo memberikan bantuan berupa rak buku kepda Ormada Bandung.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng
- Cara Ganjar Pranowo Mengucapkan Selamat Kepada Prabowo
- Soal Pertemuan Megawati-Prabowo Sebelum Pelantikan Presiden, Ganjar: Sulit..
- Ganjar Kirim Sinyal Susah Datang ke Pelantikan Prabowo