Penambahan Hotel Harus Dikontrol
Kamis, 07 Februari 2013 – 08:06 WIB

Penambahan Hotel Harus Dikontrol
Terpisah, Kabag Humas Pemkot Mataram Cukup Wibowo (CW) yang dikonfirmasi mengatakan, perkembangan sektor jasa dan usaha di Kota Mataram memang begitu bagus. Pemerintah pun membuka ruang untuk masuknya investasi. ‘’Kebutuhan hunian hotel di Kota Mataram terus tumbuh, makanya perlu ada hotel baru yang muncul,’’ katanya.
Baca Juga:
CW menambahkan, kemunculan hotel baru tetap melalui regulasi yang ada. Sebagai wilayah potensial MICE, peningkatan hunian kamar dibutuhkan. Terlebih, tahun ini banyak event nasional yang akan digelar di Kota Mataram. ‘’Soal persaingan tarif, saya rasa sudah ada regulasi dari organisasi terkait. Hadirnya banyak hotel, memberi banyak pilihan bagi wisatawan,’’ sambungnya.(feb)
MATARAM-Ekonomi Kota Mataram terus menggeliat. Hal ini juga diikuti perkembangan sektor usaha dan jasa, seperti munculnya hotel-hotel baru. ‘’Iya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki