Penampakan Asus ZenBook 14X OLED Space Edition, Laptop dengan Elemen Futuristik
Senin, 18 April 2022 – 06:45 WIB

Asus meluncurkan laptop ZenBook 14X OLED Space Edition. Foto: Antara
Di bagian samping, ZenBook 14X dilengkapi konektor 4x USB-C, port USB 3.2 Gen2 Type-A dan juga HDMI 2.0.
Perangkat ini sudah dapat tersedia melalui berbagai pengecer di Amerika Serikat dengan harga mulai dari USD 1.999 (sekitar Rp28 juta). (antara/jpnn)
Asus meluncurkan laptop ZenBook 14X OLED Space Edition yang mengemas layar OLED 14 inci dengan rasio aspek 16:10 dan kecepatan refresh 90Hz.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Rambah Bisnis Baru, JBA Indonesia Hadirkan Lelang Elektronik
- ASUS Luncurkan ROG Phone 9 Series, Sebegini Harganya
- Qualcomm Klaim Chip Snapdragon X Series Tawarkan Performa Tinggi untuk Laptop Terbaru
- ASUS Zenbook DUO Hadirkan Inovasi Layar Ganda, Cocok untuk Produktivitas Maksimal
- MSI Stealth 18 Mercedes-AMG Jadi Laptop of the Year UCA 2024
- ASUS Siapkan ExpertBook P5, Copilot+ PC Pertama untuk Bisnis Berbasis AI