Penampakan Hantu Cuma Bualan? Riset Ilmiah Membuktikan...
Menurut Dr. French, pengalaman itu bukan karena hantu, melainkan disebabkan sugesti.
“Itu adalah kekuatan sugesti dan bukan yang lain,” tuturnya.
Faktor psikologis lainnya ialah halusinasi. Sebenarnya halusinasi sering terjadi.
“Siapa pun bisa berhalusinasi dalam kondisi kurang tidur ekstrem, stres berat, atau suhu tinggi,” ujar Dr. French.
Di luar sebab psikologis itu ada faktor lain yang membuat sebuah tempat dianggap berhantu.
Penelitian menunjukkan sebuah tempat memiliki medan elektomagnetik sehingga dianggap berhantu.
Medan elektromagnerik adalah area radiasi tidak kasatmata yang merambat dalam gelombang. Sumbernya bisa karena alamiah ataupun buatan manusia.
Dalam kasus yang jarang terjadi, medan elektromagnetik bisa menyebabkan gangguan pada sinyal otak seseorang sehingga memicu halusinasi.
Ada tiga alasan psikologis tentang mengapa orang-orang percaya pada hantu. Ketiga alasan itu ialah kepercayaan sebelumnya, konteks, dan halusinasi.
- Belasan Warga Bantargadung Sukabumi Diduga Keracunan Seusai Menyantap Jamur
- 8 Sayuran Tinggi Protein yang Baik untuk Tubuh
- Sempat Ketempelan saat Syuting Horor, Gema Nastiti Akui Tak Paranoid Karena Ini
- Hasil Uji Labfor Mabes Polri terhadap Kecubung, Wah, Bahaya Juga
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 3 Makanan Ini Bantu Bikin Suasana Hati Jadi Lebih Baik