Penampar Petugas Avtec: Saya Minta Maaf...
Sabtu, 08 Juli 2017 – 06:48 WIB

Penampar petugas Avsec Bandara Sam Ratulangi Joice Onsay Marawou (kiri) mendatangi Polda Metro Jaya, Jumat (7/7) pukul 19.20. Fathan Sinaga/JPNN.com
Lisya tidak mengingat jumlah pertanyaan yang diajukan penyelidik.
Baca Juga:
"Cukup banyak pertanyaannya. Klien kami sangat menyesal dengan kejadian di Sam Ratulangi," kata dia.
Saat ditanya apakah penyelidik menanyakan alasan kliennya menampar petugas Avsec, Lisya pun tidak menjawabnya.
"Semua sudah kami sampaikan ya. Mohon maaf, kondisi klien saya belum fit dan belum sehat. Makasi ya," kata dia.(mg4/jpnn)
Penampar petugas Avsec Bandara Sam Ratulangi Joice Onsay Marawouw selesai menjalani pemeriksaan di Mapolda Metro Jaya, Jumat (7/7) 21.30.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Erupsi Gunung Ruang, Penutupan Bandara Sam Ratulangi Diperpanjang
- Gunung Ruang Erupsi, Bandara Sam Ratulangi Ditutup Sementara
- Petugas Avsec yang Melanggar Tupoksi Pantas Dapat Sanksi
- Pengamat: Avsec yang Melanggar Tugas Sudah Seharusnya Kena Sanksi
- Petugas Avsec yang Mengawal Habib Bahar Dipecat AP II, Sahroni: Berlebihan
- Bandar Arisan Rp 1,4 Miliar Ternyata bukan Istri Jenderal