Penampilan Ferdy Sambo Saat Rekonstruksi, Ada yang Berbeda, Perhatikan
Selasa, 30 Agustus 2022 – 13:30 WIB

Ferdy Sambo saat turun dari mobil taktis Brimob, kemudian mengikuti agenda rekonstruksi kasus kematian Brigadir J di Jalan Saguling, Jakarta Selatan pada Selasa (30/8). Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Sebelumnya, pada pukul 10.44 WIB pengacara Brigadir J, yakni Kamaruddin Simanjuntak dan Johnson Panjaitan memberikan keterangannya kepada media.
Adapun pukul 9.45 WIB, Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prastyo memberikan keterangan di lokasi bahwa di Saguling dilakukan sebanyak 35 adegan rekonstruksi meliputi peristiwa pada 8 Juli dan pascapembunuhan Brigadir J. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ferdy Sambo menjalani rekonstruksi kasus pembunuhan Brigadir J di rumah pribadinya Jalan Saguling III, Jakarta Selatan, Selasa.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Mau Mandi di Sungai, Warga Temukan Meriam
- Kasus Oknum TNI Tembak 3 Polisi Bukan Masalah Antarinstitusi, Seorang Brimob Tersangka
- Oknum Brimob Tembak Warga di Sulut, Legislator Gerindra: Tindak Tegas Pelaku
- Oknum Brimob Diduga Tembak Mati Warga di Lokasi Tambang Emas Ratatotok
- Brimob Dikerahkan ke Ibu Kota Nusantara, Ada Apa?
- Penusukan Anggota Brimob di Jambi Terjadi di Hotel, Kok Bisa?