Penangkapan Tiga Perampok Bak Film Aksi, Kejar-Kejaran sampai ke Kebun Sawit
Senin, 03 Juli 2017 – 09:41 WIB

Pelaku kriminal yang tertangkap dan diborgol. Foto/ilustrasi: dokumen JPNN.Com
Saat dalam perjalanan kembali ke Mapolres Sarolangun, berpapasan dengan kedua tersangka lainnya yakni Yayang dan Jeni dengan mengendarai satu unit sepedah motor merk Yamaha Vega di Jalan SMA satu Sarolangun.
“Saat itu terjadi kejar-kejaran dengan pelaku dan akhirnya berhasil ditangkap di perkebunan sawit," paparnya.
Barang bukti yang diamankan satu unit sepeda motor merek Yamaha Vega warna hitam dan dua bilah pisau untuk melakukan pengancaman terhadap korban saat melakukan aksinya. (hnd)
Tiga kawanan perampok yang sering beraksi di Sarolangun, Jambi berhasil diringkus polisi di tempat dan waktu yang berbeda, kemarin (2/7).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kawanan Begal Sadis Beraksi di Sukabumi, Duit Rp 504 Juta Raib
- 2 Otak Perampokan Bersenjata Api di Dharmasraya Diringkus Polisi
- Polda Sumsel Tangkap 4 Perampok Bersenpi di Muba, Masih Ada DPO
- Heboh Kabar Uang Hantaran Pernikahan Dirampok, Bang Eki Meminta Maaf
- Perampokan Sadis di Kampar, Wanita Tewas, Uang Rp 40 Juta dan Perhiasan Raib
- Perampokan Bersenjata di BRILink Terungkap, 6 Pelaku Ditangkap, Ada Tetangga